Berita

Pembukaan Destinasi Pariwisata Gunung Wangi

Kuta.desa.id – 20 Januari 2021 Gunung Wangi adalah sebagai salah satu aset desa sebagai destinasi pariwisata, maka untuk itu diadakan pembukaan pariwisata Gunung Wangi pada hari Rabu yang dihadiri oleh Kepala Desa Kuta, Perangkat Desa Kuta, Dinas Pariwisata, 6 Pegiat wisata desa yang ada di pemalang dan Pegiat wisata Desa Kuta, Perhutani, Tokoh masyarakat serta […]

Berita

Penerimaan BLT-DD Tahap III di Desa Kuta

kuta.desa.id – 18 Desember 2020 Penyaluran BLT-DD merupakan salah satu program Pemerintah dalam penanganan dampak penyebaran Covid-19 melalui penggunaan Dana Desa dengan mnyalurkan Bantuan Langsung Tunai (BLT) kepada Keluarga Penerima Manfaat (KPM), salah satunya di Desa Kuta Kecamatan Bantarbolang. Di Pendopo Balai Desa Kuta,  Pemerintah Desa membagikan BLT-DD Tahap III  Periode Oktober-November-Desember kepada 292 KPM, […]

Berita

Penyaluran BSNT Provinsi Tahap 6

Kuta.desa.id – 16 Desember 2020 Pemerintah Desa Kuta melakukan penyaluran  BSNT  (Bantuan Sosial Non Tunai) Provinsi Tahap 6, tepatnya di Pendopo Balai Desa Kuta Kecamatan Bantarbolang Kabupaten Pemalang. BSNT yang dibagikan berupa Sembako seperti yang terlihat pada Gambar. Bantuan ini dibagikan kepada 174 KPM (Keluarga Penerima Manfaat), dengan ketentuan waktu yang tertera di masing-masing Undangan, […]